Resep Ayam Bungkus Bayam

100.000 Resep Masakan Indonesia - Kumpulan Resep Ayam Bungkus Bayam bagi khusus bagi anda yang ingin mengolah / belajar memasak maka Cara Membuat dan Resep Ayam Bungkus Bayam ini bisa bermanfaat bagi anda

Kumpulan lebih dari 30.000 resep masakan indonesia dan cara mudah membuat Ayam Bungkus Bayam

Bahan Ayam Bungkus Bayam:
2 bh ayam fillet
3 siung bawang putih, haluskan
2 sdt lada hitam, tumbuk kasar
Garam secukupnya
200 gr daun bayam ukuran besar

Pelengkap Ayam Bungkus Bayam:
2 sdm mentega
3 bh kentang ukuran kecil, rebus sebentar
100 gr wortel ukuran kecil, rebus sebentar
1 sdt lada hitam, tumbuk kasar
Garam secukupnya

Cara Membuat Ayam Bungkus Bayam:
1. Potong ayam masing-masing menjadi empat bagian. Lumuri ayam dengan bawang putih, garam, lada hitam. Diamkan 15 menit hingga bumbu meresap.
2. Ambil beberapa lembar daun bayam, bungkus potongan ayam hingga rapi.
3. Kukus 25 menit hingga matang. Angkat.
4. Panaskan memntega, tumis kentang, wortel. Tambahkan garam, lada hitam. Aduk rata. Angkat.
5. Sajikan ayam bungkus bayam dengan pelengkap.


Katagori Resep :
Terimakasih Kasih telah membaca Resep Ayam Bungkus Bayam. Jika referensi tentang Cara Membuat dan Resep Ayam Bungkus Bayam ini bermanfaat untuk anda, jangan sungkan untuk menshare dengan tombol share di Atas . Semoga Resep Ayam Bungkus Bayam Bisa memperkaya referensi resep masakan yang anda miliki
Judul: Resep Ayam Bungkus Bayam.
Rating: 98% based on 9582388 ratings. 5 user reviews.
review dari :Unknown